Senin, 11 Juli 2011

Fitur yang ada pada HP Android



 Assalamualaikum Wr.Wb




Pada Posting Kali ini saya akan memberikan Beberapa gambaran tentang fitur2 yg ada pada HP Android,,
Fitur-fitur tersebut antara lain adalah :
  1. Kerangka aplikasi : ini memungkinkan penggunaan dan komponen yang tersedia
  2. Dalvik mesin virtual : mesin virtual dioptomalkan untuk pernagkat mobile
  3. Grafik : grafik di 2D dan grafis 3D berdasarkan pustaka OpenGL
  4. SQLite : untuk penyimpanan data
  5. Mendukung format gambar ( MPEG4, H.264, MP3, ACC, AMR, JPG, PNG, GIF )
  6. GSM, Bluetooth, EDGE, 3G, dan WiFi (hardware dependent)
  7. Kamera, Global Positioning System (GPS), kompas, dan accelerometer (tergantung hardware)
  8. Mendukung audio, video, dan audio video (AV)
Semoga Bermanfaat!
Wassalamualaikum..


Tidak ada komentar:

Posting Komentar